Header Ads Widget

Cara Menginstall Framework PHP Laravel Dengan Composer


Laravel, Laravel adalah kerangka kerja aplikasi / Framework web berbasis PHP yang sumber terbuka, menggunakan konsep Model-View-Controller. 

Dan Laravel ini diciptakan oleh Bapak Taylor Otwell pada tahun 2011, yang bertujuan mempermudah para programmer web untuk membuat sebuah aplikasi berbasis web.

Lalu bagaimana cara menginstallnya ?

Cara menginstall laravel itu cukup mudah, perhatikan langkah langkah menginstall : 

1. Download COMPOSER

Composer adalah aplikasi package manager untuk bahasa pemrograman PHP yang menyediakan format standar untuk mengelola dependensi PHP dan pustaka-pustaka yang diperlukan.



2. Buka COMPOSER


Jika sudah menginstall Composer maka langkah selanjutnya kita tinggal buka Terminal / CMD 


Jika pengguna windows, Setting Path Variabel nya dan buat Global, dan Untuk pengguna Linux , Juga sama buat COMOPOSER agar di globalkan 

Selanjutnya Ketikkan

composer
Jika Keluar seperti gambar dibawah berarti Composer kamu sudah terinstall dengan baik / sempurnya dan beres 

3. Install Framework Laravel

Cara mensintall laravel itu mudah dengan mengetikkan perintah 
Composer create-project --prever-dist laravel/laravel [nama project] "[version]"


Setelah itu tekan ENTER pada keyboard, maka akan tampil seperti ini


Tunggu selama kurang lebih 20 Menit, itu tergantung koneksi internet kalian .


Jika muncul seperti ini biarkan karena COMPOSER sedang mengambil vendor vendor yang dibutuhkan oleh Framework Laravel.

Dan jika sudah selesai maka akan tampil seperti gambar dibawah 


Lalu bagaimana cara mengecek atau memastikan jika Framework Laravel tersebut sudah terinstall dengan benar ? 

4. Jalankan / Running Laravel

Untuk menjawab pertanyaan diatas langkah yang terakhir yaitu menjalankan Framwork laravel ini, sebenarnya laravel bisa di Install dimanapun tidak harus di WWW atau HTDOCS.

Cara menjalankannya yaitu : 

  • Masuk dulu kedalam folder laravel yang sudah di Install tadi
  • Buka CMD / GITBASH / TERMINAL lalu ketikkan 
php artisan serv

Jika muncul seperti tampilan diatas maka kamu berhasil menjalankan servel lokal laravel.

  • Copy Link IP Address yang terdapat di dalam terminal 
  • Paste Link Tersebut Di Browser
  • Selesai

Terima Kasih 

Posting Komentar

0 Komentar